Category Archives: Online Marketing

Kumpulan Tips dan trik tutorial internet marketing

Mendatangkan Ribuan Pengunjung dengan Web Iklan Baris

Published by:

Dalam posting pertama ini saya akan memberikan tips bagaimana cara mengundang kunjungan ke blog anda dengan memanfaatkan web iklan baris. Iklan baris adalah web iklan yang disediakan di internet khusus untuk tempat iklan. Anda bisa mengiklankan semua produk yang akan anda jual di sana. Iklan baris tentu saja ada yang gratis dan ada yang berbayar. Perbedaan keduanya sangat jelas. Jika iklan baris gratis maka akan tergeser bahkan akhirnya tenggelam bila ada yang memasang iklan baru. Sedang iklan berbayar ( biasa disebut iklan premium ) akan tetap bertengger di atas sekali walaupun ada iklan baru. Continue reading

5 Teknik PPC Adwords Paling Top

Published by:

kampanye ppc

Mungkin kita telah lama belajar mengenai meningkatkan penjualan melalui berbagai program PPC. Berbagai optimasi pun pasti telah kita lakukan agar kita mendapatkan hasil maksimal. Kali ini kita akan membahas mengenai 5 teknik PPC paling top yang dikemukakan oleh seorang konsultan PPC terkenal. Berikut adalah daftar 5 teknik PPC paling top. Continue reading

Cara Sukses Membuat Iklan PPC

Published by:

iklan ppc

Pay Per Click (PPC) seperti AdWords dan Facebook adalah salah satu dari banyak cara untuk mempromosikan website Anda secara online untuk mengarahkan trafik ke situs Anda. Dan pada akhirnya akan mendatangkan keuntungan bagi anda.

Salah satu keuntungan utama dari iklan PPC adalah bahwa Anda bisa mendapatkan trafik meskipun anda tidak melakukan optimasi SEO secara maksimal. Jika tidak ada klik pada iklan yang anda pasang, anda tidak akan mengeluarkan biaya, tapi kenyataanya anda tidak akan mendapatkan hasil instan. Meskipun anda menggunakan iklan PPC, tetapi anda juga harus melakukan beberapa optimasi agar iklan anda sukses menarik visitor. Continue reading

Tutorial Pengujian A/B untuk Meningkatkan Nilai Konversi Website

Published by:

optimasi ab testing

Banyak marketer dan desainer cerdas yang menggunakan metode pengujian A/B untuk mendapatkan informasi tentang perilaku pengunjung dan untuk meningkatkan tingkat konversi. Namun pengujian A / B masih kalah populer dibandingkan subyek pemasaran internet seperti SEO ataupun analisis web. Mereka tidak sepenuhnya memahami apakah itu bisa menguntungkan mereka atau bagaimana mereka harus menggunakannya. Continue reading

10 Tempat Terbaik Untuk Menempatkan Opt-in Form Email Marketing

Published by:

opt in form

Sebuah daftar email merupakan suatu hal yang paling penting bagi pemilik toko online, karena dengan memiliki daftar email pelanggan kita bisa dengan mudah menghubungi mereka kapanpun kita akan melakukan penawaran. Salah satu cara untuk mendapatkan email dari para pelanggan adalah dengan menempatkan opt-in form pada website, sehingga pelanggan bisa mengisi daftar opt-in tersebut. Continue reading